Harga Ikan Baronang 1 Kg Hari Ini Oktober 2023

Harga Ikan Baronang
Harga Ikan Baronang

Harga Ikan Baronang – Ikan baronang atau dalam bahas latin Siganus spinus adalah ikan yang populer di dunia kuliner, terutama di wilayah Asia Tenggara.

Ikan ini terkenal karena memiliki daya tarik yang unik, baik dari segi penampilan maupun cita rasa dagingnya yang enak.

Tidak hanya dianggap sebagai makanan lezat, ikan Baronang juga memiliki peran penting dalam ekosistem laut yang perlu kita ketahui.

Dalam artikel ini Kami akan membahas mengenai manfaat, jenis, dan harga baronang per kg terbaru dan terlengkap hari ini.

Siganus spinus
Siganus spinus

Ciri khas dari ikan baronang yakni memiliki tubuh yang ramping dan pipih, dengan sirip punggung dan perut yang tinggi.

Selain itu ikan baronnag juga memiliki duri beracun pada sirip punggung dan sirip dubur yang berfungsi sebagai alat pertahanan.

Warna tubuhnya bervariasi, mulai dari kekuningan, cokelat, hingga abu-abu dengan corak belang-belang hitam atau cokelat.

Untuk Anda yang ingin membeli dan memasak ikan baronang, berikut ini harga ikan baronang 1 kg terlengkap hari ini.

Harga Ikan Baronang

Manfaat Ikan Baronang
Manfaat Ikan Baronang

Manfaat Ikan Baronang

1. Sumber Protein Berkualitas Tinggi

Perlu Anda ketahui bahwa ikan baronang mengandung protein yang tinggi dan berkualitas baik untuk kesehatan tubuh.

Protein adalah nutrisi penting yang berperan dalam pembentukan jaringan tubuh, pembentukan otot, dan menjaga kesehatan sistem kekebalan tubuh.

2. Kaya Akan Asam Lemak Omega-3

Ikan Baronang mengandung asam lemak omega-3, seperti EPA (asam eicosapentaenoic) dan DHA (asam docosahexaenoic).

Asam lemak omega-3 memiliki manfaat bagi kesehatan seperto menjaga kesehatan jantung, meningkatkan fungsi otak, dan mengurangi risiko peradangan dalam tubuh.

Baca Juga : Harga Ikan Kembung Per Kg

Ikan Baronang Kuning
Ikan Baronang Kuning

3. Sumber Vitamin dan Mineral

Ikan baronang mengandung sejumlah vitamin dan mineral yang penting bagi kesehatan serta meningkatkan imunitas.

Ini termasuk vitamin B kompleks, seperti vitamin B12 dan niacin, yang berperan dalam metabolisme energi dan fungsi sistem saraf.

Selain itu, ikan Baronang juga mengandung mineral seperti selenium, fosfor, dan seng, yang berperan dalam menjaga kesehatan tulang.

4. Dapat Meningkatkan Kesehatan Jantung

Konsumsi ikan baronang secara teratur dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung.

Kandungan asam lemak omega-3 yang tinggi dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung, seperti penyakit jantung koroner.

Selain iru juga dapat mengurangi peradangan jantung, meningkatkan fungsi pembuluh darah, dan mengatur tekanan darah.

5. Kaya Akan Zat Besi

Ikan baronang juga mengandung zat besi, mineral penting yang berperan dalam pembentukan sel darah merah dan transportasi oksigen ke seluruh tubuh.

Meningkatkan asupan zat besi dapat membantu mencegah anemia dan meningkatkan energi dalam kesehatan tubuh kita.

Baca Juga : Harga Ikan Remora Hias

Ikan Baronang Segar
Ikan Baronang Segar

Harga Ikan Baronang 1 Kg di Berbagai Daerah

Untuk harga ikan baronang di pasar tradisional akan lebih murah dari pada harga baronang di supermarket atau toko online.

Ini karena ikan baronang di pasar tradisional langsung didatangkan dari nelayan dan pengepul sehingga tidak melewati tengkulal.

Ikan baronang sendiri terbagi menjadi dua jenis, yakni ikan baronang kuning dan ikan baronang hitam atau baronang biasa.

Harga baronang kuning 1 kg sendiri lebih mahal, yakni berkisar Rp 62.000, sedangkan baronang biasa berksiar Rp 54.000 per kg.

Selain itu harga baronang juga tergantung daerah. Untuk harga baronang di Jakarta saat ini berkisar Rp 55.000 per kilo.

Jika Anda penasaran berapa harga baronang per kg hari ini, berikut daftar harga yang bisa kami sajikan.

Baca Juga : Harga Ikan Cakalang Per Kg

Ikan Baronang di Pasar
Ikan Baronang di Pasar

Daftar Harga Ikan Baronang Per Kilo

Daerah Harga Per Kg
Ikan Baronang di Jakarta Rp 55.000
Ikan Baronang di Bekasi Rp 56.000
Ikan Baronang di Tangerang Rp 54.000
Ikan Baronang di Cirebon Rp 52.000
Ikan Baronang di Cikarang Rp 55.000
Ikan Baronang di Karawang Rp 54.000
Ikan Baronang di Bandung Rp 53.000
Ikan Baronang di Brebes Rp 54.000
Ikan Baronang di Purwokerto Rp 55.000
Ikan Baronang di Semarang Rp 55.000
Ikan Baronang di Cilacap Rp 52.000
Ikan Baronang di Yogyakarta Rp 57.000
Ikan Baronang di Surabaya Rp 58.000
Ikan Baronang di Malang Rp 56.000
Ikan Baronang di Balikpapan Rp 54.000
Ikan Baronang di Padang Rp 56.000
Ikan Baronang di Samarinda Rp 55.000
Ikan Baronang di Medan Rp 52.000
Ikan Baronang di Aceh Rp 53.000
Ikan Baronang di Lampung Rp 52.000
Ikan Baronang di Banyuwangi Rp 51.000
Ikan Baronang di Denpasar Rp 54.000
Ikan Baronang di Manado Rp 58.000
Ikan Baronang di Lombok Rp 56.000
Ikan Baronang di Bogor Rp 55.000
Ikan Baronang di Depok Rp 53.000
Ikan Baronang di Gresik Rp 52.000
Ikan Baronang di Sumenep Rp 54.000
Ikan Baronang di Jepara Rp 52.000
Ikan Baronang di Demak Rp 54.000

Baca Juga : Harga Ikan Tongkol Per Kg

Kesimpulan 

Ikan baronang merupakan salah satu jenis ikan yang sangat digemari oleh para pecinta kuliner laut.

Dagingnya yang lezat dan teksturnya yang kenyal membuatnya cocok untuk berbagai jenis hidangan.

Biasanya ikan baronang diolah dengan cara digoreng, dikukus, atau dimasak dalam sup sesuai selera Anda.

Rasanya yang gurih dan sedikit manis membuatnya menjadi pilihan favorit di restoran mewah maupun warung pinggir pantai.

Semoga artikel ini bermanfaat dan dapat membantu Anda dalam menambah informasi dan wawasan mengenai ikan sidat.

Kami mohon maaf jika ada kesalahan dalam daftar harga tersebut. Terimakasih karena sudah mengunjungi website ruangikan.com.